Kunjungan Lapangan ke Pusat Penelitian Kopi dan Kakao Jember

Pada tanggal 9 November 2021 dosen dan para mahasiswa angkatan 2019 Prodi Teknik Lingkungan Universitas Jember mengadakan kunjungan lapangan ke Pusat Penelitian Kopi dan Kakao (Puslitkoka) Jember. Berikut ini laporan yang ditulis oleh salah seorang mahasiswa bernama Arif Hidayatulloh.  PENDAHULUAN Pusat Penelitian Kopi dan Kakao Indonesia (Puslitkoka) adalah merupakan lembaga…

Kunjungan Lapangan ke Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Pandalungan Jember

Ditulis oleh : Arif Hidayatulloh dan Abdur Rohman. Pada tanggal 3 November 2021 Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Jember mengadakan kunjungan lapangan ke Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumdam) Tirta Pandalungan Kabupaten Jember (selanjutnya disingkat dengan PDAM Jember). Kegiatan ini diikuti oleh tiga orang dosen Prodi yaitu Dr. Ir. Yeny…

Kuliah Tamu Pengenalan SKKNI Profesi Penyusun AMDAL

Salah satu bentuk kemampuan analisis masalah rekayasa pengelolaan lingkungan yang yang sangat penting dalam bidang Teknik Lingkungan adalah kemampuan penyusunan Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL). Hal ini karena Undang-Undang nomor 11 tahun 2020 menetapkan dokumen AMDAL sebagai dasar uji kelayakan lingkungan hidup untuk rencana usaha dan/atau kegiatan (pasal 24). Untuk…

Pengumuman Lomba Karya Tulis Ilmiah HMTL UNEJ

Nama dan Sasaran Lomba Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan (HMTL) Fakultas Teknik Universitas Jember menyelenggarakan program lomba karya tulis ilmiah bernama Innovation Science Environmental 2021 (ISE 2021). Lomba ini dibuat untuk mendorong para siswa-siswi Sekolah Menengah Atas atau Sekolah Menengah Kejuruan di seluruh provinsi Jawa Timur agar berlatih menulis karya ilmiah…

Penerapan SCADA dalam Sistem Penyediaan Air Minum di Kota Malang

Oleh : Abdur Rohman (semua gambar yang ditampilkan adalah hak cipta narasumber). Pada tanggal 19 Juni 2021 lalu Program Studi Teknik Lingkungan FTUNEJ menyelenggarakan webinar dengan topik Penerapan SCADA dalam Sistem Penyediaan Air Minum di Kota Malang. Hadir sebagai narasumber adalah dua orang pejabat Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tugu Tirta…

Laporan Kegiatan Penyerapan Aspirasi dengan PT Mitratani Dua Tujuh

Program Studi Teknik Lingkungan menyelengarakan kegiatan Penyerapan Aspirasi Kurikulum Prodi Teknik Lingkungan dengan PT Mitratani Dua Tujuh, perusahaan yang bergerak di bidang ekspor edamame ke Jepang dan berbagai negara lainnya. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 27 Maret 2021 di Hotel Grand Valonia, Jember, dengan menerapkan protokol kesehatan dalam rangka mencegah penyebaran…

Peran Bank Sampah di Masa Pandemi Covid-19

Artikel ini ditulis oleh Rifda Ayu Putri dan ditinjau oleh Abdur Rohman, Ph.D. Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan Universitas Jember telah melaksanakan webinar kewirausahaan dengan mengusung tema Peran Penting Bank Sampah di Masa Pandemi Covid-19 pada hari sabtu, 24 April 2021. Kegiatan ini dihadiri oleh teman-teman dan beberapa jajaran dosen program…

Liputan Webinar Pengaruh Peningkatan Limbah Masker Terhadap Lingkungan dan Penanganannya

Artikel ini ditulis oleh M Fitra Bayu Addi dan ditinjau oleh Abdur Rohman, Ph.D Isu permasalahan lingkungan akhir-akhir ini mendapat banyak perhatian oleh dunia internasional, terlebih masalah lingkungan yang berkaitan dengan pandemi Covid-19. Adanya pandemi Covid-19 akan menimbulkan permasalahan lingkungan baru yang dapat menurunkan kualitas lingkungan itu sendiri. Hal ini…

Kuliah Prof. Siti Rozaimah: Pengolahan Limbah pada Industri Pertanian

Industri pertanian merupakan sektor yang berperan sangat penting bagi kehidupan masyarakat Indonesia. Data BPS (Badan Pusat Statistik) menunjukkan bahwa pada tahun 2019 produksi kelapa sawit sebesar 45,86 juta ton, karet sebesar 3,45 juta ton, kelapa sebesar 2,83 juta ton, tebu sebesar 2,26 juta ton, kakao 0,78 juta ton, dan kopi…

Pengumuman Kuliah Tamu Internasional Bersama Prof. Siti Rozaimah Sheikh Abdullah dari Malaysia

  Tema dan Jadwal Acara Dalam rangka memfasilitasi diskusi ilmiah internasional sekaligus mempererat kemitraan yang sudah dibangun dengan Universiti Kebangsaan Malaysia, Program Studi Teknik Lingkungan akan menyelenggarakan kuliah tamu internasional. Topik kuliah tamu internasional tersebut adalah Potential of Waste Recovery and Reclamation in Agricultural Industry. Waktunya insyaallah Senin, 30 November…